Cara Move On Setelah Putus Cinta, Untuk Meningkatkan Kesehatan Mental

Cara Move On Setelah Putus Cinta, Untuk Meningkatkan Kesehatan Mental

Kumpulan cara move on setelah putus cinta yang mudah untuk meningkatkan kesehatan mental -Freepik-

BACA JUGA:Inilah 5 Tanda-tanda Mental yang Sehat

BACA JUGA:Apa Itu Anxiety Disorder? Penyakit Mental yang Berbahaya

7. Cari Distraksi Positif

Temukan cara untuk mengalihkan pikiran Anda dari rasa sedih dan kekosongan. Menonton film, membaca buku, atau mendengarkan musik dapat menjadi cara yang efektif untuk meredakan stres dan menghibur diri kalian.

8. Beri Waktu pada Diri Sendiri

Ingatlah bahwa proses penyembuhan tidak akan terjadi dalam semalam. Beri diri kalian waktu untuk merasakan kesedihan dan kemudian perlahan-lahan mulai membangun kehidupan yang baru. Bersabarlah dengan diri sendiri dan percayalah bahwa kalian akan pulih dari rasa sakit ini.

9. Bergabung Dengan Komunitas

Temukan cara untuk merasa berguna dan terhubung dengan orang lain dengan melakukan pekerjaan sukarela atau bergabung dengan komunitas.

Dengan melakukan sesuatu bersama orang lain dapat membantu memperbaiki suasana hati dan memberikan perasaan pencapaian yang positif.

10. Terbuka untuk Pengalaman Baru

Cobalah hal-hal baru dan buka diri kalian terhadap kemungkinan menjalin hubungan atau mengembangkan minat baru.

Bersiaplah untuk menjelajahi dunia dengan pikiran yang terbuka dan siap menerima hal-hal positif yang akan datang.

BACA JUGA:Perempuan Lebih Berisiko Terkena Gangguan Kesehatan Mental Dibanding Laki-laki? Inilah Alasanya

BACA JUGA:5 Jenis Gangguan Mental yang Harus Kamu Ketahui

Move on dari putus cinta memang tidak mudah, tetapi dengan menerapkan langkah-langkah ini, kalian dapat mempercepat proses penyembuhan dan meningkatkan kesehatan mental kalian. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: