Pengertian serta Gejala Gangguan Kesehatan Mental ADHD

Pengertian serta Gejala Gangguan Kesehatan Mental ADHD

Pengertian, penyebab, dan juga beberapa gejala dari gangguan kesehatan mental ADHD yang harus diketahui.-Fahma Ardiana-

 

 

Tipe ini ditandai dengan hiperaktif, impulsif, dan kurang perhatian.

Penyebab ADHD

Para ahli masih belum mengetahui secara pasti apa penyebab ADHD. Namun masalah kesehatan mental tersebut bisa muncul akibat ketidakseimbangan senyawa (neurotransmiter) di otak.

Para ahli menduga kondisi berikut yang /dapat menyebabkan penyakit ini pada anak:

BACA JUGA:Pengaruh Gadget Terhadap Kesehatan Mental Anak

BACA JUGA:Mengenal Anhedonia Komplikasi dari Gangguan Kesehatan Mental

1. Genetika

Sejauh ini, genetika merupakan satu-satunya penyebab utama ADHD. Selain itu, penyakit ini biasanya diturunkan dalam keluarga.

Dalam banyak kasus, para ahli menduga bahwa gen dari salah satu atau kedua orang tua merupakan faktor penting dalam perkembangan kelainan ini.

2. Fungsi dan Struktur Otak

BACA JUGA:Tips Menjaga Kesehatan Mental pada Anak

BACA JUGA:Cara Tepat Menangani Anak Down Syndrome

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: