Tarik Tunai Saldo DANA Rp 1 Juta Tiap Tansaksi, Ikuti Caranya Jika Ke Alfamart

Tarik Tunai Saldo DANA Rp 1 Juta Tiap Tansaksi, Ikuti Caranya Jika Ke Alfamart

ilustrasi saldo dana --

RADARBANYUMAS.CO.ID - Zaman makin canggih. Makin digital. Bahkan, saat ini, kamu bisa ambil uang tanpa mengunakan kartu layaknya ATM. Salah satunya adalah dengan menggunakan dompet digital Saldo Dana. Berikut ini Cara Tarik Tunai Saldo DANA Rp 1 Juta Tiap Tansaksi, Ikuti Caranya.  

BACA JUGA:Silaturahmi dengan Lintas Komunitas, Kapolres Minta Wujudkan Purbalingga Aman

Nah buat kamu yang ingin Tarik Tunai Saldo DANA Rp 1 Juta Tiap Tansaksi, Ikuti Caranya dalam artikel ini. Kamu bisa melakukan melalui Saldo Dana  dengan catatan pengguna DANA Premium.

BACA JUGA:Peringati Hari Bumi, Ganjar Ajak Masyarakat Tanam Pohon di Lokasi Bekas Tambang

Ya, saat ini, Dompet digital DANA memiliki layanan tambah. Ada layanan tentang penarikan uang tunai. Lokasinya di ritel-ritel modern yang gampang dijangkau. Mulai dari DAN+DAN dan Lawson. Sampai dengan di toko modern Alfamart.

BACA JUGA:Gegerkan Warga Dini Hari, ODGJ Tanpa Identitas Ngamuk Bawa Golok di Kelurahan Kober

Untuk penarikan sampai dengan Rp 1 juta, maka kamu harus menggunakan layanan DANA premium terlebih dahulu. Saat ini, Alfamart juga telah menyediakan dan memberikan pilihan. Selain itu, penarikan tunai DANA pada alfamart ini, adalah sejumlah minimal Rp 50.000 - Rp 1 juta. Itu untuk penarikan di tiap transaksi. 

BACA JUGA:DPRD Berikan Rekomendasi Terhadap LKPj Bupati Tahun 2022, Apa Saja? Berikut Isinya

Berikut ini, adalah cara Tarik Tunai Saldo DANA Rp 1 Juta Tiap Tansaksi :  

  • Pertama dalah kamu mengunjungi ke gerai toko modern Alfamart terdekat
  • Kedua kamu bisa menjelaskan ke kasir 
  • Ketiga jelaskan kamu akan tarik tunai DANA 
  • Keempat sampaikan jumlah nominal 
  • Kelima kamu bisa Buka aplikasi DANA 
  • Lalu kamu bisa klik Lihat Semua
  • Lalu Pilih Tarik Saldo
  • Selanjutnya pilih Alfamart 
  • Jadikan Alfamart sebagai agen pencairan 
  • Lalu Aplikasi menampilkan kode token 
  • Nah kamu pun bisa melakukan pelayanan tarik tunai 
  • Kemudian kode token disampikan ke kasir Alfamart
  • Kasir konfirmasi lagi 
  • Tunggu kasir selesai 
  • Pencairan saldo DANA selesai
  • Terima uang cash dari kasir Alfamart

BACA JUGA:Cilacap Kembali Diguncang Gempa, Sudah Ada 102 Kejadian Gempa di 2023

Nah itulah informasi yang dihimpun Radar Banyumas. Semoga bermanfaat. Begitu mudah saat ini dalam bertaransaski. Bahkan kamu juga tidak bingung saat tidak membawa uang cash dari rumah. Bahkan untuk keperluan mendadak, kini sudah banyak gerai toko modern yang bisa kamu datangi untuk pencairan saat ini. (*) 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: