Cara Membuat Grontol Jagung, Jajanan Tradisional Khas Jawa Tengah yang Unik dan Juga Lezat

Cara Membuat Grontol Jagung, Jajanan Tradisional Khas Jawa Tengah yang Unik dan Juga Lezat

Resep dan cara membuat jajanan tradisional Grontol Jagung -Pinterest -

- 50 gram gula pasir

Langkah-langkah Membuat Grontol Jagung:

1. Siapkan wadah yang bersih, campurkan air kapur sirih dengan air biasa secukupnya. Lalu rendam jagung kurang lebih selama tiga jam, setelah itu cuci bersih dan tiriskan. 

2. Masukkan air ke dalam panci presto hingga setengah lalu tambahkan  setengah sendok makan garam halus. Lalu tutup dan kunci. Masak air selama 30 menit kemudian biarkan panci berdesis, dan angkat. 

BACA JUGA:Manisan Buah Carica, Buah Asli Amerika Selatan Yang Menjadi Jajanan Khas Dieng.

BACA JUGA:Serba-Serbi Klepon, Jajanan Tradisional yang Manis dan Gurih

3. Masukkan jagung ke dalam panci lalu kunci panci sedikit demi sedikit, biarkan uap sampai habis. Buka tutup, lalu angkat  dan tiriskan grontol jagung yang sudah matang.

4. Lalu serut jagung hingga menjadi bentuk biji dan hidangkan grontol jagung dengan taburan kelapa parut. Taburkan juga sedikit garam dan gula pasir untuk menambah citarasa grontol jagung ini.

5. Grontol Jagung biasanya dinikmati sebagai camilan santai, untuk teman kopi atau teh.

Tips Membuat Grontol Jagung

- Usahakan menggunakan Jagung manis agar grontol memiliki citarasa manis yang alami.

- Pastikan cuci jagung hingga benar-benar bersih.

- Jangan terlalu lama saat mengkukus Jagung agar tidak menjadi Overcook.

- Sajikan Grontol dengan parutan kelapa dan juga gula. Kita juga bisa bervariasi dengan menambahkan susu, coklat, keju atau topping yang lainnya.

BACA JUGA:Resep Gesret, Jajanan Khas Banyumas yang Enaknya Bikin Ketagihan, Praktis dan Gampang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: