Cara Membuat Batagor yang Mudah Dijamin Enak

Cara Membuat Batagor yang Mudah Dijamin Enak

Resep dan cara membuat batagor sendiri dirumah.-Fahma Ardiana-

Sejarah Batagor

Batagor mulai muncul di berbagai kota di Indonesia sejak tahun 1980-an yang diyakini batagor pertama kali dibuat pada tahun 1968 di Bandung oleh seorang perantau asal Purwokerto yang bernama Haji Isan. Sebenarnya asal-usul batagor ini merupakan sebuah modifikasi yang awalnya berasal dari gorengan asal Purwokerto yang telah punah.

Batagor juga memiliki ciri seperti makanan khas Purwokerto lainnya yang memang dibuar dengan cara digoreng dan disajikan dengan sambal kacang seperti kampel. Batagor pertama kali dibuat untuk menyelamatkan bakso yang tidak laku, jadi untuk mengurangi kerugiannya.

Dia kemudian memiliki ide untuk menggiling bakso tersebut dan memasukkannya ke dalam tahu, lalu menggorengnya dan menyajikannya dengan sambal kacang seperti siomay. Ide ini kemudian menciptakan hidangan baru byaitu bakso tahu goreng yang disingkat menjadi "batagor".

Itulah dia resep dan cara membuat batagor yang mudah dan sederhana, serta sejarah dari batagor yang mungkin belum kamu tau. (fah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: