Pilihan Makanan Sehat yang Harus Dikonsumsi

Pilihan Makanan Sehat yang Harus Dikonsumsi

Pilihan Makanan Sehat yang Harus Dikonsumsi-Jovee-

Kacang Almond

Chia Seed

Biji Labu

Biji Wijen

BACA JUGA:Makanan Rendah Kalori yang Efektif untuk Menurunkan Berat Badan

BACA JUGA:Memaksimalkan Pertumbuhan Otot yang Optimal dengan 10 Makanan Kaya Protein

Mengonsumsi kacang-kacangan dan biji-bijian secara teratur dapat memberikan berbagai manfaat bagi kesehatan tubuh, Kacang-kacangan dan biji-bijian mengandung lemak sehat yang baik untuk kesehatan jantung.

Kandungan serat, protein, dan antioksidan dalam kacang-kacangan dan biji-bijian dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung, diabetes, dan kanker. Serat dalam kacang-kacangan dan biji-bijian membantu menjaga kesehatan pencernaan dan mencegah sembelit.

5. Ikan dan Makanan Laut

Ikan dan makanan laut lainnya merupakan sumber nutrisi penting yang kaya akan asam lemak omega-3 dan yodium. Kedua zat tersebut memiliki peran yang sangat penting bagi kesehatan tubuh. Berikut adalah beberapa contoh ikan dan makanan laut yang baik untuk dikonsumsi:

Ikan Salmon

Sarden

Tuna

Kerang

Udang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: