Putaran Kedua Sub PIN Polio di Purbalingga, 144.432 Anak Jadi Target Sasaran Imunisasi
Pelaksanaan Sub PIN Polio putaran kedua di Balai Desa Onje, Kecamatan Mrebet.-ADITYA/RADARMAS -
BACA JUGA:Putaran Pertama Sub PIN Polio, Capaian di Kabupaten Purbalingga Lebihi Target
Sedangkan, sasaran anak usia tujuh tahun tercapai 118,71 persen. Yakni, dari sasaran 14.310 anak tercapai 16.987 anak.
Dari 22 Puskesmas yang ada di Kabupaten Purbalingga, sebanyak tujuh Puskesmas bahkan mampu mencapai 100 persen lebih dari target.
Yakni, Puskesmas Kutasari, Puskesmas Mrebet, Puskesmas Kaligondang, Puskesmas Karanganyar, Puskesmas Karangtengah, Puskesmas Serayu Larangan dan Puskesmas Kalimanah. (tya)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: