7 Rekomendasi Lagu Bertema Desember yang Cocok Masuk Playlistmu!

7 Rekomendasi Lagu Bertema Desember yang Cocok Masuk Playlistmu!

Rekomendasi Lagu Bertema Desember-Instagram @christinaperri-

Rekomendasi lagu bertema Desember yang berikutnya yaitu Desember Back 2 June. Lagu yang dinyanyikan oleh Alicia Keys ini adalah lagu utama dari album "Santa Baby" yang dirilis pada 28 Oktober 2022. 

Dalam lagu ini, Alicia Keys menyatakan bahwa saat merayakan Natal, ia tidak memiliki keinginan apapun karena harapannya sudah terwujud, yaitu bertemu dengan orang yang dicintainya.

4. "Remember December" - Demi Lovato

"Remember December" karya Demi Lovato mengisahkan tentang nostalgia masa lalu, penyesalan, dan kehilangan orang yang dicintai. Lagu bertema Desember ini mencitrakan seorang wanita yang berusaha mengenang momen indah dalam hubungannya, namun terbebani oleh patah hati setelah mengalami putus cinta. Single kedua dari album "Here We Go Again" Demi Lovato ini dirilis pada tahun 2009.

BACA JUGA:5 Lagu Michael Learns To Rock (MLTR) Terbaik, Bikin Kangen Vibes 90-an

BACA JUGA:6 Dampak Negatif Sering Mendengarkan Lagu Sedih Bagi Kehidupan Sehari-hari

5. "December" - Ariana Grande

"December" oleh Ariana Grande pertama kali dirilis pada 18 Desember 2015. Rekomendasi lagu bertema Desember ini menyampaikan pesan bahwa Natal bukan hanya tentang perayaan dan hadiah, melainkan juga mengenai kebersamaan dengan orang-orang yang dicintai, serta berbagi kehangatan dan cinta dengan sesama.

6. "Something About December" - Christina Perri 

"Something About December" oleh Christina Perri adalah karya yang termasuk dalam album "Very Merry Perri Christmas" dan dirilis pada 2 Oktober 2012. Lagu ini menggambarkan rasa kesepian dan kerinduan Christina Perri terhadap keluarganya selama liburan akhir tahun.

7. "My December" - Linkin Park 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: