Rekomendasi Rumah Makan Seafood di Bali

Rekomendasi Rumah Makan Seafood di Bali

Rekomendasi Rumah Makan Seafood di Bali-BBC Good Food-https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fwww.bbcgoodfood.com%2Frecipes%2Fcollection%2Fseafood-recipes&psig=AOvVaw2jfx3iisEgHN9cxi0Vdjhn&ust=1697516114930000&source=images&cd=vfe&opi=89978449&ved=0CBEQjRxqFwoTCPjL7bra-YEDFQAAAAAdAAAAABAE

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Bagi sebagian besar orang, mungkin termasuk kamu, bila mendengar kata Bali yang terlintas di kepala adalah pantai.

Dan pantai biasanya identik dengan kuliner seafood. Namun demikian, seafood di Bali tak serta merta harus pergi ke Kuta atau Jimbaran. Sebab beberapa tempat di Bali kini ada yang membuka kuliner seafood.

Kira-kira apa saja, ya, tempat makan yang menyediakan menu seafood tersebut? Yuk, kita intip!

Rekomendasi Rumah Makan Seafood di Bali

BACA JUGA:Lezatnya Ramen Seafood di Kedai Oramen

 

BACA JUGA:Resep Seafood Risotto ala Sanji, Makanan Paling Memorable Anime One Piece

1. Warung Tulen

Lokasinya berada di Jalan Abimanyu Nomor 17, Dangin Puri Kauh, Kecamatan Denpasar Utara, Denpasar. Warung ini sudah sangat populer di kalangan penggemar seafood. 

Warung yang letaknya agak masuk ke kawasan yang cukup sepi ini hanya menyajikan empat menu utama saja, yakni ikan, cumi, udang, dan kerang yang proses memasaknya pun hanya bisa dibakar. Setiap paket sudah lengkap dengan nasi dan lalap seperti kangkung plecing.

Tempat ini ramai oleh pembeli biasanya di malam hari. Tetapi tak semua pembeli memilih makan di tempat, karena ada juga beberapa yang memilih take away dikarenakan keterbatasan tempat duduk.

Tak hanya rasa kerang bakarnya yang menggoyang lidah, harga di sini juga sangat bersahabat. Dibanding warung lain, harga seafood di Warung Tuken adalah harga yang termurah dibanding warung seafood lain.

BACA JUGA:Semringah Rumah Makan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: