Viral Video Tumpukan Uang di Kantor DPC PDIP Banyumas, Begini Kata Pengurus Partai

Tangkapan layar video viral di media sosial tumpukan uang yang nampak dihitung oleh seorang perempuan di kantor DPC PDI Perjuangan Banyumas.-TANGKAPAN LAYAR SOSMED-
Terpisah Ketua Bawaslu Kabupaten Banyumas Imam Arif Setiadi saat dikonfirmasi mengatakan, pihaknya sudah melakukan klarifikasi terkait viralnya video tersebut.
BACA JUGA:Jangan Abaikan! Ini 5 Bahaya Tidur dengan Softlens yang Perlu Anda Pahami!
"Dari penjelasan ketua, dan bendahara DPC PDIP uang tersebut merupakan uang honor saksi yang berasal dari Caleg," singkat Imam. (win)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: