Menganti Cottage Kebumen, Penginapan Terbaik untuk Menikmati Keindahan Samudera Hindia

Menganti Cottage Kebumen, Penginapan Terbaik untuk Menikmati Keindahan Samudera Hindia

Menganti Cottage Kebumen -Instagram @cicilia_anis-

BACA JUGA:Nikmatnya Nasi Penggel, Makanan Khas Kabupaten Kebumen yang Legendaris, Wajib Kamu Coba!

BACA JUGA:Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Kebumen untuk Para Pelancong

Kuliner Pantai yang Memanjakan Lidah

Tak hanya menyajikan penginapan dengan kualitas yang memukau, di sini juga menawarkan pengalaman kuliner yang tak terlupakan. Di sekitar cottage terdapat berbagai warung makan yang menyajikan hidangan seafood yang lezat. 

Anda bisa menikmati berbagai olahan laut tersebut sembari bersantai dan menikmati suasana pantai yang tenang. Kuliner pantai ini dijamin membuat liburan Anda semakin lengkap. 

Aktivitas Pantai yang Seru

Pantai Menganti merupakan surga bagi pecinta pantai. Selain berenang atau berjemur, Anda bisa mencoba berbagai aktivitas seru lainnya seperti memancing di area Pedudulan ataupun hunting foto di beberapa spot terbaik pantai Menganti. Tak hanya itu, Anda juga bisa berjalan-jalan santai sambil menikmati keindahan alamnya. 

Agar liburan Anda lebih nyaman dan berkesan, ada beberapa tips yang bisa Anda pertimbangkan ketika akan menginap di Menganti Cottage ini. 

BACA JUGA:10 Rekomendasi Kuliner Khas Kebumen yang Wajib Dicoba

BACA JUGA:Goa Jatijajar, Wisata Alam Eksotis di Kebumen

1. Pesan Cottage Lebih Awal

Menganti cottage merupakan tempat yang populer, terlebih jika musim liburan atau weekend. Oleh sebab itu, sangat disarankan untuk memesan cottage Anda lebih awal, terutama jika Anda sudah memiliki jadwal perjalanan yang direncanakan. 

Anda bisa melalukan reservasi melalui kontak whatsapp yang disediakan di sosial media Menganti Cottage, yaitu di Instagram @menganticottage dan Facebook Pondok Wisata Menganti. 

2. Pakaian Pantai dan Perlengkapan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: