Begini 5 Kronologi Lengkap Bus Rombongan Study Tour SMP N 2 Sumbang Terperosok Jalur Limpakuwus - Baturraden
![Begini 5 Kronologi Lengkap Bus Rombongan Study Tour SMP N 2 Sumbang Terperosok Jalur Limpakuwus - Baturraden](https://radarbanyumas.disway.id/upload/f536644acbf95c6f0b074d4812b26f01.jpg)
Bus rombongan study tour SMP N 2 Sumbang yang terjebak di jalur Timur Baturraden saat dievakuasi menggunaakan mobil derek, Selasa (20/12). Dinhub untuk Radarmas--
Akibatnya, karena tetap nekat menerobos salah satu bus pun akhirnya terjebak dan terperosok, dan baru dapat dievakuasi Selasa (20/12) kemarin.
BACA JUGA:Dari 97 Pengemudi yang Melakukan Skrining Kesehatan di Terminal Bulupitu, Semua Negatif Amfetamin
"Kejadian sekitar jam 9 malam, dan baru dievakuasi kemarin. Karena medan sempit dan berliku, kemungkinan sopir tidak hafal medan juga," tandasnya. (win).
3. 6 Bus Rombongan
Dari jumlah bus diketahui, empat diantaranya lolos melewati jalur timur Baturraden atau jalur Limpakuwus - Baturraden.
Adapun bus kelima karena kondisi jalan yang sempit sudah tergerus, akhirnya terjebak.
"Bus 1 sampai 4 lolos, tapi karena kondisi jalan sudah tergerus, bus ke 5 itu yang terjebak," tambahnya.
Lalu bus ke 6 mundur untuk putar balik, karena hampir seluruh badan jalan ditutup oleh bus kelima yang terjebak.
BACA JUGA:Banyumas Bakal Buat Aplikasi Untuk Dukung UPT Pemakaman
"Sementara bus ke 6 mundur, putar balik, lalu kehabisan BBM jadi bus itu terpaksa didorong," imbuhnya.
5. Kendaraan Besar
Jalur itupun, menurutnya, seharusnya tidak boleh dilewati oleh kendaraan besar, karena kondisi jalan sempit dan berliku.
"Sebenarnya jalan itu tidak boleh dilewati bus karena kondisi jalan seperti itu, tapi masih ada yang memaksakan untuk lewat," tegasnya.
BACA JUGA:Trik Jitu Healing Tanpa Bikin Dompet Jebol ala UPKP Wilayah Sumpiuh
Dan untuk antisipasi sekaligus persiapan libur Nataru mulai Rabu (21/12) hari ini hingga Sabtu (31/12) mendatang, pihaknya akan menempatkan petugas Dinhub untuk mencegah kendaraan besar melewati jalur itu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: