Jadwal Lengkap dan Waktu Indonesia Pertandingan 32 Negara Peserta Piala Dunia 2022, Penyisihan Sampai Final

Jadwal Lengkap dan Waktu Indonesia Pertandingan 32 Negara Peserta Piala Dunia 2022, Penyisihan Sampai Final

jadwal lengkap piala dunia 2022 Qatar dalam waktu indonesia barat -Foto Dok Jpnn-

BACA JUGA:Wisata Serayu, Kolam Labuh Kapal Dermaga Tambaknegara Akan Dipasang Sheet Pile

Qatar akan bertanding pada partai pembuka Piala Dunia 2022 menghadapi pesaing mereka di Grup A, Ekuador. Partai pembuka  Qatar vs Ekuador dijadwalkan dimulai tepat pada pukul 23.00 WIB setelah opening ceremony Piala Dunia 2022.

Opening ceremony Piala Dunia 2022 Qatar akan dimeriahkan Jung Kook yang merupakan personel boygroup kenaaman Korea Selatan, BTS.

BACA JUGA:Pembangunan MPP Purbalingga Setelah Putus Kontrak, Tunggu Pemenang Kedua Ditunjuk

Even Piala Dunia 2022 Qatar akan berlangsung selama 29 hari hingga partai final pada 18 Desember 2022. Tim-tim unggulan tentunya siap bersaing memperebutkan trofi emas Piala Dunia 2022.

Selain Perancis sebagai juara bertahan, ada tim-tim unggulan yang tentu sangat dinantikan aksinya. Ada Jerman, Spanyol, Belgia, Inggris. Juga tim-tim dari Amerika Latin seperti Brasil dan Argentinayang siap menampilkan atraksi menawan.

BACA JUGA:Pimpin KNPI Jateng, Ganjar Titip Tiga ‘PR’ untuk Putri Bambang Pacul

Kita juga berharap wakil Asia di Piala Dunia 2022 Qatar bisa berbuat banyak. Tim Jepang kali ini berada di Grup E bersama Spanyol, Jerman, dan Kosta Rika. Sementara Korea Selatan ada di Grup H bersama Portugal, Ghana,dan Uruguay. 

Akankah ada kejutan dalam Piala Dunia 2022 Qatar dari tim-tim lain seperti Denmark, Kroasia, Belanda, atau bahkan dari tim Asia? Layak kita tunggu.

BACA JUGA:Komitmen Kerjasama KTT G-20, Amerika dan China Dapat Kerjasama Fantastis di Indonesia

Berikut adalah daftar 32 tim peserta Piala Dunia 2022 Qatar dan jadwal lengkap :

Daftar Tim Piala Dunia 2022:

  1. Grup A: Qatar, Ekuador, Senegal, Belanda
  2. Grup B: Inggris, Iran, Amerika Serikat, Wales
  3. Grup C: Argentina, Arab Saudi, Meksiko, Polandia
  4. Grup D: Perancis, Denmark, Tunisia, Australia
  5. Grup E: Spanyol, Jerman, Jepang, Kosta Rika
  6. Grup F: Belgia, Kanada, Maroko, Kroasia
  7. Grup G: Brasil, Serbia, Swiss, Kamerun
  8. Grup H: Portugal, Ghana, Uruguay, Korea Selatan

BACA JUGA:Taksi Parkir Sembarangan di Jalan Kober Diberi Pembinaan, Ini Sebabnya

Jadwal lengkap Piala Dunia 2022:

Minggu, 20 November 2022

  1. 23.00 WIB: Qatar Vs Ekuador (Grup A)
  2. Senin, 21 November 2022
  3. 20.00 WIB: Inggris Vs Iran (Grup B)
  4. 23.00 WIB: Senegal Vs Belanda (Grup A)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: