Twitter Bakal Bisa Dimonetisasi dan Hasilkan Uang, Mirip YouTube, Elon Musk : Kami Bayar 10 Kali Lipat
Elon Musk - cara monetisasi twitter di video secepatnya dilakukan Elon Musk agar bisa menghasilkan uang 10 kali lipat dari youtube - foto dok disway--
JAKARTA, RADARBANYUMAS.CO.ID - Twitter bakal bisa dimonetisasi.
Sehingga menghasilkan uang. Cara monetisasi Twitter kini lagi digarap Elon Musk.
Monetisasi di Twitter kemungkinan seperti youtube saat ini.
BACA JUGA:Komitmen Kerjasama KTT G-20, Amerika dan China Dapat Kerjasama Fantastis di Indonesia
Dengan Twitter dimonetisasi, maka penggemar media sosial ini akan terus ramai.
BACA JUGA:Pembangunan MPP Purbalingga Setelah Putus Kontrak, Tunggu Pemenang Kedua Ditunjuk
Ya, Elon Musk akan mengubah Twitter layaknya YouTube agar semua konten yang dihasilkan dapat menghasilkan uang.
Pemilik baru Twitter , Elon Musk memiliki segudang ide selepas berhasil mengakuisisi media sosial berlogo burung tersebut.
BACA JUGA:Pembangunan Pasar Rakyat Wage Purwokerto Masih Proses Pembuatan DED, Ini Konsepnya
Sebelumnya, dia mencetuskan ide bahwa akun terverifikasi harus membayar sejumlah uang.
Ide itu menuai kontra banyak pengguna.
BACA JUGA:Penghujan, Peternak Ikan Kewalahan Penuhi Permintaan Pasar Benih
Alhasil, pelaksanaan ide tersebut ditunda hingga kini.
Belum lagi, Musk membuat media sosial miliknya itu sebagai tempat untuk bebas mengeluarkan pendapat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: disway.id