Ini 5 Manfaat Self Care untuk Kesehatan Mental Anda dan Cara Melakukannya!
Manfaat Self Care bagi Kesehatan Mental -Freepik-
BACA JUGA:Mandi Air Dingin Tingkatkan Kekebalan Tubuh
BACA JUGA:Tips Memilih Suplemen Tepat untuk Kekebalan Tubuh
Tips Menerapkan Self Care di Kehidupan Sehari-hari
Supaya tidak bingung, berikut ini ada beberapa panduan merawat diri yang bisa diikuti satu per satu.
1. Tidur yang Cukup
Pastikan Anda memiliki pola tidur yang teratur dan cukup untuk menjaga kesehatan fisik dan emosional Anda. Hindari minum kafein berlebihan dan jauhi gadget sebelum tidur.
2. Olahraga Setiap Hari
Lakukan olahraga ringan seperti jalan pagi atau yoga setiap hari untuk meningkatkan suasana hati dan kesejahteraan secara keseluruhan.
BACA JUGA:Jenis Olahraga yang Cocok Dilakukan Saat Berpuasa
BACA JUGA:7 Jenis Olahraga Siang yang Cocok Dilakukan Selama Bulan Puasa, Jadi Makin Sehat
3. Berani Menolak
Belajar untuk berkata "tidak" saat diperlukan. Jangan terlalu memaksakan diri pada hal-hal yang tidak Anda sukai atau luar batas kemampuan Anda.
4. Melakukan Hobi
Luangkan waktu untuk melakukan hobi Anda agar pikiran dan tubuh tetap segar dalam menjalani rutinitas sehari-hari.
5. Memperhatikan Penampilan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: