Tips Penting yang Perlu Diperhatikan Pada Saat Service Motor
Service motor-Indah Citra-
RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Memiliki motor memerlukan tanggung jawab yang besar dalam menjaga kondisi dan kinerjanya agar tetap optimal.
Salah satu cara terpenting untuk menjaga kesehatan motor adalah dengan melakukan servis secara teratur.
Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat melakukan servis motor agar hasilnya maksimal.
Dan berikut ini adalah beberapa tips yang bisa dilakukan pada saat sedang melakukan servis motor:
BACA JUGA:Pentingnya Memperhatikan Kampas Rem Pada Motor
BACA JUGA:Mengenal Tanda Shockbreaker MotorSudah Rusak
1. Pilih Bengkel yang Terpercaya
Saat akan melakukan servis motor, pastikan Anda memilih bengkel yang terpercaya dan memiliki reputasi baik.
Bengkel yang berkualitas akan memastikan pekerjaan dilakukan dengan baik dan menggunakan suku cadang yang sesuai standar.
2. Jadwal Servis yang Teratur
Tentukan jadwal servis yang teratur sesuai dengan rekomendasi pabrikan.
Servis yang teratur akan membantu dalam menjaga performa motor dan mencegah kerusakan yang lebih serius di kemudian hari.
BACA JUGA:Tips Merawat Aki Motor yang Efektif untuk Dilakukan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: