Kuliner Sate Klopo, Makanan yang Tidak Boleh Dilewatkan di Surabaya
Kuliner Sate Klopo yang Tidak Kalian Lewatkan di Surabaya-IDN Times-
RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Surabaya tidak hanya menjadi kota metropolitan yang hanya untuk keperluan pekerjaan atau bisnis.
Surabaya merupakan ibukota Provinsi Jawa Timur. Sekaligus kota metropolitan terbesar nomor 2 setelah Jakarta.
Surabaya ternyata memiliki banyak sekali wisata untuk para wisatawan yang berkunjung ke kota ini. Salah satunya adalah wisata kuliner di Surabaya.
Berkunjung ke Surabaya rasanya tidak akan lengkap jika tidak menikmati kuliner khasnya. Salah satu kuliner Surabaya adalah Sate Klopo.
BACA JUGA:Sejarah dan Pernak Pernik Monumen Kapal Selam, Wisata Edukasi yang Ada di Surabaya
BACA JUGA:Rekomendasi Hotel Dekat Bandara Juanda Surabaya yang Bisa Kalian Coba
Siapa yang tidak suka dengan kuliner sate? Olahan daging yang dimasak dengan cara dibakar ini memiliki banyak sekali penggemar dalam dunia kuliner.
Umumnya kuliner sate menggunakan berbagai macam dasar daging. Banyak sekali jenis sate dengan berbagai daging seperti sate ayam, sate sapi, sate kambing, dan lainnya.
Kuliner sate ini tidak hanya di Indonesia saja. Ada banyak sekali kuliner yang mirip dengan sate di negara lain seperti yakitori dari Jepang, shashlik dari Rusia, dan shish kebab dari Turki.
Indonesia sendiri memiliki banyak sekali jenis kuliner sate di berbagai daerah. Contohnya seperti kuliner sate dari Madur dan Padang yang sudah sangat terkenal.
BACA JUGA:Wisata Bersejarah di Tugu Pahlawan Surabaya
BACA JUGA:Nikmati Liburan di Surabaya, Ini Rekomendasi Hotel Bintang 4 di Surabaya
Tetapi, apakah kalian pernah medengar kuliner sate klopo? Secara bentuknya kuliner ini mirip dengan sate pada umumnya.
Namun kuliner sate klopo ini memiliki ciri khasnya sendiri. Kalian sebagai penggemar sate mungkin bisa mencoba kuliner Surabaya ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: