Tips dan Persiapan Mendaki Gunung Pertama Kali untuk Pemula

Tips dan Persiapan Mendaki Gunung Pertama Kali untuk Pemula

Persiapan Untuk Pemula Saat Mendaki Gunung Pertama Kali, Perhatikan Tips ini-Sumber website hinisayadanhidupsaya.wordpress.com-

BACA JUGA:5 Peluang Karir yang Menjanjikan untuk Lulusan Ilmu Komputer, Apakah Kamu Berminat?

4. Kondisi kaki yang nyaman 

Kekuatan utama pendaki juga terletak di kekuatan otot kaki. Oleh sebab itu kondisi kaki harus nyaman dan fit.

Pemilihan sepatu khusus memang sangat penting, yang pertama harus nyaman dan yang paling penting dapat melindungi kaki kamu. 

Dan untuk pemilihan kaos kaki juga usahakan menggunakan bahan yang dapat menyerap keringat. 

5. Membawa konsumsi secukupnya

Ketika melakukan pendakian kamu pasti akan kehilangan banyak cairan dalam tubuh. Oleh sebab itu sangat penting untuk para pendaki membawa makanan dan minuman untuk memenuhi kebutuhan tubuh. sehingga kondisi tubuh akan selalu fit.

BACA JUGA:4 Fakta yang Menarik dari Keindahan Gunung Bromo atau Gunung Brahma di Jawa Timur

BACA JUGA:10 Rekomendasi Gunung di Jawa Tengah Bagi Kamu yang Hobi Mendaki

Akan tetapi jangan membawa konsumsi yang terlalu berlebihan, karena akan menambah beban kamu ketika di pendakian. 

Cukup bawa air kisaran 3-5 liter dan untuk tambahan siapkan makanan kering, kacang, dan buah – buahan. 

6. Perlengkapan P3K

Dan yang terakhir yang perlu kamu persiapkan adalah perlengkapan P3K. ini merupakan bagian yang cukup penting ketika kamu mendaki. 

Karena kamu tidak akan pernah tahu hal apa yang akan terjadi ketika kamu sedang melakukan pendakian.

Oleh sebab itu, penting untuk kamu membawa perlengkapan P3K. Seperti oksigen kecil, obat merah, kassa, plaster, minyak gosok, dll.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: