Super Keren! Inilah Spesifikasi dari Motor Listrik Tomida Scooty

Super Keren! Inilah Spesifikasi dari Motor Listrik Tomida Scooty

Tomida Scooty yang menjadi salah satu kendaraan yang telah diproduksi oleh PT Epower Motor Indonesia-Indah Citra-

Top speed yang dimiliki oleh Tomida Scooty ini juga sudah memiliki kecepatan hingga 55 km/jam. Untuk beban yang bisa dibawa oleh kendaraan zero emisi ini pun bisa berkapasitas hingga 200 kg, dimana dengan adanya hal ini sangat membantu para pengendara untuk bisa membawa barang pada saat berkendara.

Pada saat penggunaan motor listrik Tomida Scooty ini juga terbilang lebih efisien karena semakin mudah dalam membawa barang bawaan seperti beras atau galon yang terbilang besar dan juga berat.

BACA JUGA:Mengulik Spesifikasi Motor Listrik Sunra Hawk, Dibekali 3 Pilihan Baterai dengan Kapasitas Besar!

BACA JUGA:Dibanderol Rp32 Jutaan! Kupas Spesifikasi Motor Listrik Blueshark R1, Bisa Tempuh Seberapa Jauh?

Untuk sistem pengereman yang digunakan oleh motor listrik Tomida Scooty yang sudah menggunakan rem cakram pada bagian depan dan juga rem tromol yang terdapat pada bagian belakangnya.

Dengan adanya jenis rem yang digunakan tersebut pun, para pengendara bisa merasakan semakin nyaman dan aman pada saat berkendara, terlebih pada saat tiba-tiba harus mengerem pada saat sedang berkendara.

Kendaraan motor listrik Tomida Scooty ini juga sudah menggunakan ban tipe tubeless dengan ukuran ketebalan pada 14 x 2,5 inci yang terpasang pada bagian ban depan dan juga belakangnya.

Tipe ban yang digunakannya pun sangat menunjang motor listrik Tomida Scooty ini bisa untuk berkendara dengan nyaman dengan melewati berbagi jalan yang perlu untuk dilewati.

BACA JUGA:7 Cara Praktis Agar Baterai Motor Listrik Gogoro Viva XL Tetap Tahan Lama! Coba Sekarang

BACA JUGA:6 Keunggulan Melakukan Modifikasi pada Baterai Kendaraan Motor Listrik, Yuk Perhatikan!

Walaupun terbilang minimalis, kendaraan motor listrik Tomida Scooty bisa diandalkan untuk digunakan dalam kegiatan mobilitas harian dengan adanya jarak tempuh baik dekat ataupun jauh.

Pada harga jual yang dibanderol oleh kendaraan motor listrik Tomida Scooty ini sendiri adalah sebesar Rp 8.900.000.

Dimana dengan harga tersebut pun semakin menunjang untuk para calon penggunanya membeli motor listrik Tomida Scooty yang tidak hanya memiliki spesifikasi menarik namun juga memiliki harga yang terbilang terjangkau untuk bisa dibeli dan juga dikendarai.

Pada saat ingin membeli kendaraan motor listrik Tomida Scooty ini pun, penting juga untuk selalu memeriksa segala kondisinya dan mempertanyakan apa saja yang bisa didapatkan setelah membeli kendaraan zero emisi tersebut. (ctr)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: