Ingin Beli Motor Listrik Niu NQI Sport secara Kredit? Intip Simulasi Biayanya

Ingin Beli Motor Listrik Niu NQI Sport secara Kredit? Intip Simulasi Biayanya

Beli motor listrik Niu NQI Sport secara kredit.-Niu-

BACA JUGA:Motor Listrik Selis Jalak 2 Tawarkan Harga Rp 13 Juta! Apakah Worth It?

BACA JUGA:Simulasi Kredit Motor Listrik Viar Q1 New, Terjangkau dengan Tenor hingga 3 Tahun!

4. Pembiayaan DP 40%

Untuk besaran DP 40% dari harga jual, maka biaya DP yang dibayarkan sebesar Rp11.038.300.

Terdapat empat pilihan tenor dengan berbagai nominal angsuran yang menyesuaikan. Berikut skema lebih jelasnya.

a. Tenor 12 bulan = Rp1.713.500/bulan

b. Tenor 24 bulan = Rp995.400/bulan

c. Tenor 36 bulan = Rp777.400/bulan

d. Tenor 48 bulan = Rp665.500/bulan

BACA JUGA:Perhatikan! 6 Alasan Penting Menjaga Suhu Saat Mengisi Daya Baterai Motor Listrik

BACA JUGA:Update Harga dan Spek Motor Listrik Elvindo Rama! Gak Bikin Kantong Jebol!

5. Pembiayaan DP 50%

Untuk besaran DP 50% dari harga jual, maka biaya DP yang dibayarkan sebesar Rp13.797.875.

Terdapat empat pilihan tenor dengan berbagai nominal angsuran yang menyesuaikan. Berikut skema lebih jelasnya.

a. Tenor 12 bulan = Rp1.427.900/bulan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: