7 Cara Tepat Merawat Motor Matic Injeksi Lebih Cepat Dibanding yang Menggunakan Karburator

7 Cara Tepat Merawat Motor Matic Injeksi Lebih Cepat Dibanding yang Menggunakan Karburator

Beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk merawat sepeda motor matic injeksi dengan tepat.-Fahma Ardiana-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Setidaknya 80% pengguna sepeda motor di tanah air memilih sepeda motor matic sebagai kendaraannya.

Kebanyakan dari mereka kini condong ke mesin self-injection yang lebih berteknologi canggih, dibandingkan mesin otomatis yang masih menggunakan karburator untuk sistem bahan bakarnya.

Sebenarnya sepeda motor matic injeksi yang sedang populer di dunia ini, memiliki beberapa keistimewaan yang menarik. Selain sangat irit bahan bakar, sistem injeksi juga memudahkan perawatan pada sepeda motor matic.

Sekalipun diservis di bengkel, proses perawatannya masih jauh lebih cepat dibandingkan sepeda motor matic yang menggunakan karburator.

BACA JUGA:CATAT! Kerugian Memasang Knalpot Brong pada Motor Matic, Berakibat pada Polusi Suara dan Udara

BACA JUGA:TERNYATA INI! Kelebihan Menggunakan Lampu LED pada Motor Matic, Berkendara Aman dan Nyaman

 

Tentu saja, semakin canggih sistemnya, semakin mudah pula perawatan mesin sepeda motor matic Anda.

Namun, masih ada beberapa kesalahan umum yang dilakukan pemilik sepeda motor matic.

Banyak orang yang menganggap remeh perawatan sepeda motor matic karena menganggap sepeda motor matic injeksi lebih mudah perawatannya.

Lalu bagaimana cara merawat sepeda motor matic injeksi yang benar? Apakah sama dengan merawat sepeda motor matic biasa

BACA JUGA:7 Tanda-Tanda Busi Motor Matic Harus Diganti, agar Performa dan Keawetan Motor Tetap Terjaga

BACA JUGA:CANGGIH! Sistem Injeksi PGM-FI pada Motor Matic Honda, Menjadikannya Hemat Bahan Bakar

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: