7 Cara Mengatasi Gas Motor Matic yang Bermasalah

7 Cara Mengatasi Gas Motor Matic yang Bermasalah

Langkah-langkah yang harus dilakukan untuk mengatasi jika gas sepeda motor matic hidup dengan sendirinya.-Fahma Ardiana-

Jika filter kotor atau sudah lama tidak diganti, sebaiknya ganti dengan filter baru. Pastikan juga pompa bahan bakar berfungsi dengan baik dan memberikan aliran bahan bakar yang cukup ke karburator.

5. Gunakan bahan bakar yang sesuai

Penggunaan bahan bakar yang tidak sesuai dengan angka oktan, pada kendaraan motor matic dapat mengganggu proses pembakaran pada mesin, menambah sisa pembakaran, dan memudahkan menempel pada dinding mesin, yang mengakibatkan dapat menyebabkan kecelakaan, mudah hangus, berkarat, dan menarik kotoran.

BACA JUGA:Motor Matic Mendadak Berat Saat Didorong? Coba Cek Bagian Ini

BACA JUGA:Waw! Inilah 5 Alat yang Bisa Menghilangkan Baret Pada Body Motor Matic

 

 

Hal ini biasanya menyumbat saluran bahan bakar dan menyebabkan kerusakan permanen pada komponen injektor bahan bakar dan pompa bahan bakar.

Untuk menjaga performa sepeda motor matic Anda, disarankan agar Anda menggunakan jenis bahan bakar sesuai anjuran pabrikan sepeda motor.

6. Periksa kondisi busi

Busi yang aus atau kotor dapat menyebabkan gas sepeda motor matic Anda terhenti dan terus melaju dengan sendirinya.

Kondisi busi yang baik berkontribusi pada pembakaran bahan bakar yang optimal dan mencegah sepeda motor matic mengeluarkan gas sendiri.

Untuk menghindari masalah tersebut, bersihkan busi sepeda motor matic Anda secara rutin atau ganti busi tepat waktu.

7. Ganti ECU klep sepeda motor

ECU adalah singkatan dari Elektronik Control Unit yang berperan penting dalam mengendalikan berbagai aspek kinerja mesin, termasuk pembakaran, pengelolaan bahan bakar, dan pengendalian sistem lainnya. Jika ECU sepeda motor matic anda mengalami kerusakan maka dapat menimbulkan berbagai macam masalah yang menimpa sepeda motor matic anda. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: