4. Terapi Suportif
Terapi suportif seperti pemberian oksigen, obat pereda nyeri, dan hidrasi yang baik dapat membantu meringankan gejala dan mempercepat proses penyembuhan.
5. Pemulihan dengan Istirahat Cukup
Istirahat yang cukup adalah bagian penting dari proses penyembuhan pneumonia. Tubuh membutuhkan waktu untuk melawan infeksi dan pulih sepenuhnya.
Sekarang kalian sudah tahu mengenai gejala penyakit pneumonia, silakan sosialisasikan kepada anggota keluarga agar waspada. (okt)