Beginilah Cara Mencuci Baju Agar Tehindar dari Kelunturan
Mencuci pakaian menjadi hal yang seringkali dilakukan pada setiap hari-Indah Citra-
RADARBANYUMAS.DISWAY.ID – Mencuci baju merupakan salah satu aktivita yang biasa dilakukan, dan untuk mempertahankan baju yang tetap awet menjadi salah satu alasannya.
Walau biasa untuk dilakukan, penting untuk mengetahui cara mencuci baju agar tidak mudah menjadi luntur.
Adapun baju yang luntur ini diakibatkan dari kesalahan pada saat mencuci baju tersebut. Contohnya saja suhu air yang tidak tepat atau menggabungkan seluruh warna baju pada satu wadah.
Cara Mencuci baju yang Benar
BACA JUGA:Anti Ribet! Inilah Cara Mudah Membersihkan Bulu Kucing yang Menempel di Pakaian
BACA JUGA:Desainer Muda Banyumas Hasilkan Karya Pakaian Batik Bersama Kaum Difabel, Ditampilkan di BFF 2023
Dan berikut merupakan cara mencuci baju agar terhindari dari kelunturuan:
1. Memisahkan Baju
Cara mencuci baju yang pertama ini adalah memisahkan baju contohnya seperti baju berwarna gelap, putih dan berwarna yang tidak dicampurkan pada satu tempat yang sama.
Walau terlihat sepele, namun hal ini berdampak besar dalam mencuci karena warna yang gelap dan juga terang berpotensi mudah luntur.
BACA JUGA:Puluhan Ibu-ibu Serbu Bazar Pakaian Bagus Pakai
BACA JUGA:8 Rekomendasi Pakaian Capsule Wardrobe Ini Bikin Kamu Tampil Lebih Fresh
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: