Ini Risiko Konsumsi Gula Berlebih, Bisa Sebabkan Diabetes Hingga Masalah Mental
Waspada Gula Penyebab Diabetes yang Susah Sembuh dan Risiko Lainnya-KlikDokter-
Penyakit pertama yang bisa disebabkan karena gula adalah obesitas. Hal ini terjadi karena badan memiliki gulan berlebihan yang tidak dibutuhkan oleh badan.
Gula ini akan disimpan menjadi lemak yang akan menyebabkan obesitas. Kadar gula yang berlebih juga bisa menyebabkan nafsu makan yang meningkat.
Kebanyakan orang akan makan lebih banyak dari apa yang mereka butuhkan. Oleh karena itu gula berlebih sangat berbahaya.
Kalian bisa untuk mengurangi makan gula. kalian juga bisa mencoba untuk berolahraga agar menghindari obesitas.
2. Diabetes
Mengonsumsi gula berlebih juga dapat merusak sel-sel pada tubuh. Gula berlebih akan merusak sel-sel yang bertanggung jawab untuk memproses gula.
BACA JUGA:Kesehatan Kuku Tetap Terjaga Walaupun Selalu Menggunakan Kutek
BACA JUGA:Tips Menjaga Kesehatan Keluarga Anda
Kerusakan pada sel ini akan menyebabkan resistensi terhadap insulin. Dimana akhirnya akan tubuh akan mengalami diabetes tipe 2.
Disabetes merupakan penyakit yang sangat berbahaya bagi tubuh. Karena akan memperlemah sistem penyembuhan dalam tubuh kalian.
Sembuh dari diabetes juga tidaklah mudah. Kebanyakan orang yang sudah terkena diabetes harus sangat berhati-hati dalam memilih makanan.
3. Masalah Pada Jantung
Gula yang berlebihan pada tubuh juga dapat mendatangkan penyakit atau masalah pada jantung. Contohnya seperti tekanan darah tinggi, kolesterol tinggi, dan aterosklerosis.
BACA JUGA:Tips Alami Merawat Kesehatan Bibir Agar Tidak Pecah-Pecah
BACA JUGA:Tips Menjaga Kesehatan Ibu Hamil Sampai Melahirkan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: