10 Rekomendasi Kuliner Khas Kebumen yang Wajib Dicoba
Rekomendasi Kuliner Khas Kebumen-Catatan Resep Seorang Istri-https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fcatatanresepseorangistri.wordpress.com%2F2015%2F02%2F15%2Fresep-soto-tamanwinagun%2F&psig=AOvVaw21CAtINlZkRkm-styPrBiV&ust=1695162401652000&source=images&cd=vfe&opi=89978449&ved=0CA4QjRxqFwoTCMjb9ZqatYEDFQ
Sisanya kemudian dibumbui dengan cabai, garam, lengkuas, gula pasir, bawang putih, bawang merah, daun salam, dan kencur. Kemudian ampasnya dibungkus dengan daun pisang dan dikukus hingga matang.
7. Sale Pisang
Makanan hasil olahan pisang ini juga sering dijadikan oleh-oleh saat berkunjung ke Kebumen.
Buah pisang diiris tipis lalu dikeringkan di bawah terik matahari untuk mengurangi kadar air.
BACA JUGA:7 Kuliner Mancanegara di Purwokerto, Berasa Makan di Negara Aslinya
BACA JUGA:3 Kuliner Khas Banyumas Terpopuler yang Wajib Dicoba, Ada yang Sudah Dikenal Sampai Mancanegara
8. Jipang Kacang
Makanan camilan ini memang sudah diproduksi puluhan tahun silam dan hingga kini pun masih menggunakan cara tradisional dalam pembuatannya.
9. Golak
Makanan ini sering dijual saat ada pertunjukan rakyat seperti wayang atau ebeg.
Bentuknya mirip lanting, hanya saja ukurannya lebih besar dan bahan dasarnya adalah ketela pohon.
10. Nasi Oye
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: