Valid, Isi Full Tank Motor CNG 2,5 Liter, Jarak Tempuh Bisa 100 Kilometer, Pengganti BBM Pertalite Motor Baru

Valid, Isi Full Tank Motor CNG 2,5 Liter, Jarak Tempuh Bisa 100 Kilometer, Pengganti BBM Pertalite Motor Baru

CNG, bahan bakar pengganti BBM Pertalite untuk motor dan mobil yang diklaim super irit ini memiliki bukti pengujian motor isi full tank CNG 2,5 liter dapat menjangkau jarak hingga 100 kilometer dalam sekali pengisian penuh. -foto ilustrasi -

PURWOKERTO, RADARBANYUMAS.CO.ID - CNG, bahan bakar pengganti BBM Pertalite untuk motor dan mobil yang diklaim super irit ini memiliki bukti pengujian motor isi full tank CNG 2,5 liter dapat menjangkau jarak hingga 100 kilometer dalam sekali pengisian penuh. 

“Komposisi utama CNG untuk sepeda motor adalah metana yang bersih dan beroktan tinggi mampu memberikan manfaat performa mesin yang baik dan gas buang yang ramah lingkungan,” ujar Direktur Utama PGN (Perusahaan Gas Negara) M Haryo Yunianto.  

BACA JUGA:CNG Pengganti BBM Pertalite Motor - Mobil Harga Rp 3 Ribu, Diklaim Setara Pertamax, Full Tank Bisa 100 Km

CNG, bahan bakar pengganti BBM Pertalite untuk motor dan mobil super irit ini adalah metana yang bersih dan beroktan tinggi.

Kedepannya, tangki untuk bahan bakar CNG akan menggunakan tabung berbahan baja.

Seperti dilansir Disway.id, bahan bakar CNG yang rencananya akan dijual oleh Pertamina itu juga punya kulitas yang setara dengan Pertamax Turbo.

BACA JUGA:9 Fakta Info Pengganti BBM Pertalite Motor dan Mobil Nih, Namanya CNG, Diklaim Lebih Murah dan Irit

Saat ini Pertamax Turbo di hampir semua SPBU Pertamina di Indonesia, dijual dengan harga Rp 15.200 per liter.

Penggunaan CNG Lebih Hemat Kantong Dibanding Pertalite

Haryo merumuskan bagaimana biaya pengeluaran bahan bakar antara CNG dengan Pertalite yang saat ini dijual Rp 10.000 per liter.

BACA JUGA:Kasus Viral Maling Tabung Gas 3 Kg, Kapolsek Purwokerto Utara: Akan Mediasi Korban dan Pelaku Dulu

Menurutnya, CNG dapat menekan biaya dan potensi penghematan harga bahan bakar hingga 55% setara Rp 6,9 juta per tahun (konsumsi 4 liter BBM Pertalite/hari).

MURAH 

Selain itu, bahan bakar CNG pengganti Pertalite untuk motor dan mobil ini akan dijual dengan harga yang sangat ekonomis, yakni hanya Rp 3.100 per liter.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: