Bupati Tiwi Sebut Ponpes Jadi Benteng Degradasi Moral

Bupati Tiwi Sebut Ponpes Jadi Benteng Degradasi Moral

Bupati dan Forkompimpda serta tokoh ponpes saat acara silaturahmi, Rabu 22 Januari 2025.-Prokompim Setda Purbalingga untuk Radarmas-

Ia juga mengharapkan peran para santri untuk menghindari ideologi-ideologi yang berbasis teror, melalui berbagai cara. Diantaranya, memahami dan menghargai fitrah perbedaan, menyebarkan Islam yang rahmatan lil alamin. "Menumbuhkan rasa nasionalisme dan cinta tanah air, NKRI Harga Mati," tegasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: