6 Alasan Motor Listrik Perlu Perawatan Rutin

6 Alasan Motor Listrik Perlu Perawatan Rutin

Motor Listrik Tidak Perlu Diservis? Tapi tetap perlu perawatan rutin-Blibli.com-

BACA JUGA:3 Rekomendasi Motor Listrik untuk Kamu yang Bertubuh Mungil

BACA JUGA:Motor Listrik Selis Agats Harga di Bawah 10 Jutaan dan Garansi Hingga 5 Tahun

4. Perawatan Komponen Elektronik

Motor listrik dilengkapi dengan berbagai komponen elektronik, seperti sensor, layar digital, dan sistem kontrol.

Komponen-komponen ini memerlukan perhatian khusus, agar tidak terjadi malfungsi yang bisa mempengaruhi kenyamanan dan keselamatan berkendara.

- Cek Kabel dan Konektor

BACA JUGA:6 Kelebihan Motor Listrik Uwinfly Golden Turtle, Motor Listrik Murah Hanya 11 Jutaan

BACA JUGA:Motor Listrik Smoot Facelift Tempur Dibanderol Harga Murah, Namun Fitur Ngga Murahan

Kabel dan konektor pada motor listrik harus diperiksa secara berkala, untuk memastikan tidak ada yang longgar atau rusak.

- Bersihkan Layar dan Panel Kontrol

Layar digital dan panel kontrol pada motor listrik biasanya cukup tahan lama.

Namun, debu dan kotoran dapat mengganggu pembacaan atau merusak tampilan.

BACA JUGA:Motor listrik Selis Agats Harga Super Murah Tapi Jarak Tempuh Terbatas

BACA JUGA:5 Motor Listrik Murah yang Cocok dengan Budget Minim Sebagai Solusi Hemat dan Ramah Lingkungan

5. Perawatan Rutin pada Suspensi dan Komponen Mekanis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: