Motor Matic Elegan ini Punya Speedometer Digital dan Analog, Gokil!

Motor Matic Elegan ini Punya Speedometer Digital dan Analog, Gokil!

Benelli Panarea 125, motor matic elegan yang memiliki speedometer digital dan analog.-Youtube Otomotif TV-

Jok motor ini pun dibuat dari bahan kulit berkualitas tinggi yang mampu memberikan kenyamanan duduk selama berkendara.

Motor matic Benelli Panarea 125 memiliki dimensi dengan ukuran panjang 1820 mm, lebar 690 mm, dan tinggi 760 mm dengan jarak roda 1270 mm.

Kapasitas Mesin dan Bahan Bakar

Motor Benelli Panarea 125 dibekali dengan mesin berkapasitas 124cc dan mampu menghasilkan tenaga maksimum pada 8,44HP pada 7500 rpm, dengan torsi puncak 9,2Nm.

BACA JUGA:Anti Berat! 5 Motor Matic Murah yang Cocok Dikendarai untuk Orang Tua

BACA JUGA:Bingung Pilih Antara Motor Matic atau Motor Manual ? Simak 8 Perbedaan Keduanya

Kapasitas bahan bakar motor ini adalah 4,6 liter, mampu memberikan jarak tempuh yang cukup untuk perjalanan jauh tanpa perlu sering isi ulang bahan bakar di stasiun (SPBU).

Pengereman

Mengenai pengeremannya, Benelli Panarea 125 menggunakan rem cakram untuk pengereman depan dan rem tromol untuk rem belakang.

Kedua jenis rem pada masing-masing pengereman roda tersebut sanggup memberikan daya henti yang andal dan dapat meminimalisir motor tergelincir.

BACA JUGA:Pengguna Honda Beat Street Harus Tahu ! Inilah Tanda Kampas Ganda Motor Matic Honda Beat Street Mulai Aus

BACA JUGA:Penyebab Suara Mesin Motor Matic Berisik yang Harus Anda Ketahui

Ban

Ban yang digunakan berukuran 100/90 ring 12 untuk ban depan dan 110/90 ring 12 untuk ban belakang.

Suspensi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: