Super Safety! Inilah Tips Berkendara Aman Menggunakan Motor Listrik Saat Malam Hari

Super Safety! Inilah Tips Berkendara Aman Menggunakan Motor Listrik Saat Malam Hari

Berkendara pada malam hari menjadi salah satu hal yang menyenangkan walau hanya untuk sekedar melepas penat-Indah Citra-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID – Berkendara pada malam hari menjadi salah satu hal yang menyenangkan walau hanya untuk sekedar melepas penat. Termasuk menggunakan motor listrik saat malam hari, pun sama menyenangkan seperti motor konvensional pada umumnya.

Namun, mengendarai motor di malam hari memiliki tantangan tersendiri, terutama saat mengendarai motor listrik yang mungkin memiliki fitur pencahayaan yang berbeda dari motor konvensional.

Dan inilah tips berkendara dengan aman menggunakan kendaraan motor listrik pada malam hari agar selalu aman:

BACA JUGA:GAMPANG BANGET !! Cara dan Syarat Memiliki Motor Listrik Subsidi

BACA JUGA:Tantangan dan Prospek Industri Motor Listrik di Pasar Global

1. Periksa Sistem Pencahayaan

Langkah pertama yang harus Anda lakukan sebelum berkendara motor listrik di malam hari adalah memeriksa sistem pencahayaan. 

Pastikan lampu depan, lampu belakang, dan lampu sein berfungsi dengan baik. Lampu yang redup atau mati dapat mengurangi visibilitas Anda di jalan dan meningkatkan risiko kecelakaan. 

Jika lampu-lampu perlu diganti atau diperbaiki, segera lakukan perbaikan sebelum memulai perjalanan malam Anda.

BACA JUGA:Hal-Hal yang Perlu Diperhatikan saat NIGHT RIDE dengan Motor Listrik

BACA JUGA:ANDA PERLU TAHU ! Fungsi Tombol R pada Motor Listrik

2. Gunakan Pakaian Berwarna Terang

Memilih pakaian berwarna terang atau bersinar di malam hari dapat membantu Anda menjadi lebih terlihat oleh pengendara lain di jalan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: