JANGAN MALAS! Servis Berkala Motor Listrik, Membantu Menjaga Performa dan Keamanan

JANGAN MALAS! Servis Berkala Motor Listrik, Membantu Menjaga Performa dan Keamanan

Penting! Servis Berkala Motor Listrik, Membantu Menjaga Performa dan Keamanan-unitedmotor-

Perawatan yang baik dapat memperpanjang usia motor, dikarenakan risiko kerusakan dini dan keausan komponen dapat diminimalisir dengan servis rutin. Hal ini tentu akan menghemat biaya pengeluaran dalam jangka panjang.

BACA JUGA:KEREN! Inilah Fungsi Torsi Instan yang Menjadi Keunggulan Motor Listrik

BACA JUGA:BAHAYA! Begini Jadinya Jika Motor Listrik Menerjang Banjir

4. Meningkatkan Nilai Jual Kembali

Motor terawat memiliki nilai jual kembali yang lebih tinggi. Jika Anda berencana untuk menjual motor listrik Anda di masa depan, servis berkala akan membantu Anda mendapatkan harga yang lebih baik.

Frekuensi Servis Berkala Motor Listrik

Berikut ini beberapa faktor yang menentukan waktu untuk melakukan servis berkala motor listrik:

1. Jenis Motor

Setiap jenis motor memiliki spesifikasi dan kebutuhan servis yang berbeda, sehingga cek buku panduan motor Anda untuk mengetahui rekomendasi frekuensi servis.

2. Seberapa Sering Digunakan

Semakin sering motor digunakan semakin sering pula servis yang diperlukan, oleh sebab itu komponen motor akan lebih cepat aus dan mengalami kerusakan.

BACA JUGA:AWAS! Begini Bahaya yang Muncul Jika Kapasitas Charging Motor Listrik dan Daya Listrik Rumah Terbatas

BACA JUGA:JANGAN SAMPAI MENYESAL! Pertimbangkan Kapasitas Charging Motor Listrik dan Daya Listrik Rumah Sebelum Membeli

3. Kondisi Jalan

Jika motor sering digunakan di jalan kasar dan berdebu, sehingga servis berkala motor listrik perlu dilakukan lebih sering. Untuk menghindari debu dan kotoran dapat masuk ke dalam komponen motor, yang akan menyebabkan kerusakan pada motor listrik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: