Tidak Lulus CASN 2023? Ini Syarat dan Prosedur Pengajuan Verifikasi Ulang pada Masa Sanggah Administrasi

Kamis 19-10-2023,20:13 WIB
Reporter : Ikhwan Adriansyah
Editor : Bayu Indra Kusuma

RADARBANYUMAS.CO.ID - Sudah tidak terasa, Seleksi CASN 2023 sudah mengumumkan Kelulusan Administrasi bagi para pelamar. Bagi sebagian pelamar, kabar ini mungkin datang dengan kekecewaan, karena mereka dinyatakan tidak lulus untuk seleksi administrasi CASN. 

Namun, jangan berkecil hati terlebih dahulu. Badan Kepegawaian Negara (BKN) telah mengumumkan bahwa masa sanggah akan dilaksanakan pada tanggal 19-21 Oktober 2023. Inilah kesempatan bagi pelamar yang tidak lulus dalam administrasi CASN.

Pelamar yang dinyatakan tidak lulus masih memiliki kesempatan untuk melakukan sanggahan administrasi agar dapat mengikuti seleksi CASN 2023.

Apa itu Masa Sanggah Administrasi CASN?

Masa sanggah administrasi CASN adalah kesempatan bagi mereka yang tidak lolos seleksi administrasi. Masa ini memberikan kesempatan untuk melakukan verifikasi ulang serta mengoreksi administrasi yang telah diajukan sebelumnya.

BACA JUGA:Ini Cara Cek Kelulusan Administrasi CASN 2023

BACA JUGA:Cek! Ini Daftar Penyebab Kegagalan Seleksi Administrasi CASN 2023

Apa Tujuan Masa Sanggah Administrasi CASN?

Tujuan utama dari masa sanggah administrasi CASN adalah memastikan bahwa setiap administrasi yang diajukan oleh pelamar dievaluasi dengan teliti.

Verifikasi ini bertujuan untuk menciptakan proses seleksi yang adil dan transparan, memastikan bahwa pelamar memiliki kesempatan yang setara untuk mengikuti seleksi CASN.

Siapa yang Bisa Mengikuti Masa Sanggah?

Pelamar yang dinyatakan tidak lulus dalam tahap administrasi CASN berhak mengikuti masa sanggah. Bagi mereka yang memiliki motivasi kuat menjadi Aparatur Sipil Negara, masa ini adalah kesempatan untuk meneruskan langkah ke tahap selanjutnya.

Bagaimana Persiapan untuk Masa Sanggah?

Bagi Anda yang akan mengikuti masa sanggah, persiapkan diri dengan baik dengan mengetahui dan memahami persyratan dan proses melalukukan sanggah administrasi. Berikut Persyaratan dan Prosesnnya!.

BACA JUGA:CASN 2023 Diperpanjang, Kesempatan Emas Bagi Calon ASN?

Kategori :