Ini Dia Tips Belanja Baju di E-Commerce Agar Tidak Samaan Dengan yang Lain

Jumat 29-09-2023,16:24 WIB
Reporter : Indah Citra
Editor : Laily Media Yuliana

Karena, para resellernya juga pasti mengambil produk dari jualannya tersebut pada supplier atau produsen yang memproduksi dengan jumlah yang besar.

2. Menggunakan Keyword yang Tepat

BACA JUGA:Tenun Lurik dan Sutera Attakas Banyumas Potensi Tren Fashion

BACA JUGA:Dekranasda dan Dinperindag Bakal Gelar Banyumas In Fashion, Upaya Promosi Batik Banyumasan, Catat Tanggalnya

Contohnya saja jika kamu ingin membeli jaket atau luaran baju, jangan langsung menggunakan kata “jaket atau luaran baju” tapi coba dengan menggunakan kata seperti "outer atau cardigan".

Jika menuliskannya dengan bahasa asing, biasanya membuat kamu mendapatkan referensi dari seller yang memungkinkan jualannya tidak pasaran dengan barang dan produk yang dijual penjual lainnya.

Dan karena seller yang menggunakan nama produknya dengan bahasa asing tersebut, mempunyai target yang segmented, terutama untuk para premium konsumen.

3. Klik “Swipe Up” pada Instagram

BACA JUGA:Rayakan 5th Aniversary On Fashion Kids Purwokerto, 80 Anak Ikuti Fashion Show

BACA JUGA:Unik, Ketika Bupati dan Forkopimda Lenggak Lenggok di Soedirman Fashion Street

Biasanya setelah kamu mencari produk pada suatu e-commerce, memungkinkan kamu bisa melihat advertorial produk yang serupa juga pada Instagram kamu.

Dengan adanya Ads tersebut, tentu semakin memudahkan untuk mendapatkan referensi produk yang lebih eksklusif dan tidak pasaran.

Jadi, jangan ragu untuk swipe up, lalu klik profil Instagram Brand. Biasanya di situ penjual menampilkan akun link pada salah satu e-commerce.

Dan tips ini membuat kamu bisa melakukan transaksi yang lebih aman, yaitu menggunakan e-commerce.

Kategori :