Menu Diet Kacang Hijau yang Lezat
Menu Diet Kacang Hijau yang Lezat-PT Sasa inti-
125 gram tepung beras
30 gram tepung terigu
50 gram gula pasir
50 gram gula merah
½ sdt vanili bubuk
Garam
BACA JUGA:Buah Semangka untuk Diet Sehat Anda
BACA JUGA:Olahan Buah Beri untuk Diet Sehat Anda
Petunjuk:
Kukus kacang hijau hingga matang dan lunak. Blender kacang hijau kukus dengan gula pasir, gula merah, vanili, garam, dan santan kental. Masak kacang hijau dengan api kecil hingga kalis dan mengering.
Bentuk bulat pipih isian kacang hijau ini dengan ukuran masing-masing 35 gram. Campurkan tepung beras dengan tepung terigu, dan garam. Tambahkan santan sedang secara sedikit demi sedikit dan aduk hingga rata. Celupkan isian kacang hijau ke dalam adonan tepung beras hingga tertutup semua. Goreng dengan minyak panas sampai gandasturi matang dan kecoklatan.
Gandasturi menjadi pilihan yang tepat untuk mengeksplorasi cita rasa gorengan tradisional yang disempurnakan dengan olahan kacang hijau. Sajikan sebagai camilan istimewa untuk menikmati kelembutan kacang hijau di dalam balutan tepung yang renyah. (wan)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: