15 Makanan yang Cocok Untuk Diet Turunkan Berat Badan

15 Makanan yang Cocok Untuk Diet Turunkan Berat Badan

15 Makanan yang Cocok Untuk Diet Turunkan Berat Badan -@KlikDokter-

RADARBANYUMASDISWAY.ID-Beberapa orang yang kadang melakukan diet ekstrem untuk mencapai berat badan ideal. Misalnya, tidak makan sama sekali, tidak sarapan, minum sedikit air, atau membuat goals yang tidak realistis. 

Padahal alangkah baiknya Tubuh harus terpenuhi asupan nutrisi dan agar gizi tetap seimbang, kamu harus tetap makan walaupun sedang diet.

Berikut adalah beberapa makanan yang sebaiknya selalu ada pada menu diet kamu setiap harinya, Mulai dari sayur mayur dan buah yang kaya serat, hingga biji-bijian yang kaya protein dan makanan lainnya.

1. Buah Alpukat

Alpukat cocok dijadikan makanan untuk diet, karena dapat membantu menahan lapar, dan mengecilkan lingkar perut karena lemak yang terkandung dalam buah ini adalah lemak tak jenuh yang justru sangat baik untuk menurunkan kolesterol.

BACA JUGA:Daya Tampung Kelas Riset dan Sains MAN 2 Banyumas Terbatas, Hanya Empat Rombel

2. Pisang

Pisang kaya akan zat pektin yang dapat membantu menurunkan berat badan, Buah pisang ini cocok sekali untuk diet karena mengandung karbohidrat dan kaya akan serat, mineral, dan vitamin. Buah ini bagus untuk sarapan pagi karena dapatmembantu kamu kenyang lebih lama.

3. Bayam 

Bayam kaya akan vitamin A, beta karoten, dan lutein yang bisa mencegah tubuh dari risiko terjadinya penyakit, termasuk kanker, nutrisi pada bayam ini juga bisa kamu konsumsi untuk mencapai berat badan ideal. 

4. Mentimun

Mentimun mengandung banyak air dan serat larut serta rendah kalori yang mampu mengurangi nafsu makan,  Dengan begitu, hal ini sangat membantu karena berat badan kamu pun bisa turun dan berkurang.

5. Brokoli 

Brokoli mengandung senyawa fitokimia yang dapat membantu membakar lemak jahat dalam tubuh, brokoli ini dapat sangat membantu proses diet kamu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: