Kalah Adu Penalti, Persibangga Jadi Runner Up Liga 3 Jawa Tengah

Kalah Adu Penalti, Persibangga Jadi Runner Up Liga 3 Jawa Tengah

Persibangga menjadi runner up Liga 3 Jawa Tengah.-PERSIBANGGA untuk RADARMAS -

"Persibangga hebat," kata pria yang juga Sekretaris DPRD Kabupaten Purbalingga ini.

Prestasi musim ini, jauh melampuai prestasi Persibangga selama bermain di Liga 3 Jawa Tengah. Dimana Persibangga kerap tersingkir di babak penyisihan. (tya)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: