Pentingnya Pendidikan Karakter dan Manfaat

Pentingnya Pendidikan Karakter dan Manfaat

Pentingnya Pendiidikan Karakter dan Manfaat-Fahma Ardiana-

RADARBANYUMAS.DISWAY.IDPendidikan karakter atau character education merupakan sebuah modal utama untuk seseorang sukses.

Hal ini juga sangat disarankan dan digalakkan oleh pemerintah melalui sebuah program Penguatan Pendidikan Karakter (PPK). Dimana didukung oleh Kementrian Pendidikan.

Pendidikan karakter merupakan hal yang harus diajarkan dari kecil. Harus juga dibiasakan agar konsistern dan dapat membawa dampak baik.

Pendidikan karakter harus dimiliki para siswa dan peserta didik. Ada juga pengaruh guru dan lembaga pendidikan yang menjadi sosok yang berperan besar dalam mendidik karakter.

BACA JUGA:8 Aplikasi Bimbel Online Gratis dan Berbayar untuk Mahasiswa, Wajib Instal!

BACA JUGA:Waktu Belajar dengan Efektif dan Terbaik untuk Belajar

Meskipun demikian masih banyak sekali orang yang masih belum memahami pendidikan karakter. Lalu apa yang dimaksud dengan pendidika karakter?

Pengertian Pendidikan Karakter

Pendidikan karakter merupakan sebuah kebiasaan baik yang harus ditanamkan oleh peserta didik. Dimana harapannya agar peserta didik dapat bersiikap dan bertindak sesuai standard.

Juga membuat nilai kepribadiannya tidak goyah. Oleh karena itu pendidikan karakter lebih kea rah moral, budi pekerti, dan watak.

Dimana bertujuan untuk mengembangkan faktor-faktor tersebut agar berguna di kehidupan sehari-hari. Pendidikan karakter tentunya memiliki manfaat tersendiri.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Film Tentang Perempuan yang Berjuang Dalam Pendidikan

BACA JUGA:Mengenal Beasiswa LPDP, Beasiswa Unggulan untuk Mahasiswa yang Akan Segera Dibuka

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: