BPJS Ketenagakerjaan Gandeng Tanamduit, Beri Kemudahan Peserta Investasi di SBN

BPJS Ketenagakerjaan Gandeng Tanamduit, Beri Kemudahan Peserta Investasi di SBN

BPJS Ketenagakerjaan menggandeng Tanamduit yang merupakan platform finansial digital, untuk memberikan kemudahan akses bagi pesertanya dalam berinvestasi. -BPJS Ketebagakerjaan untuk Radarmas-

“Kami berkomitmen untuk selalu berinovasi guna memberikan customer experience terbaik agar peserta bisa merasakan kemudahan dan kenyamanan saat mengakses layanan BPJS Ketenagakerjaan, sehingga mereka bisa terus Kerja Keras Bebas Cemas,” pungkas Roswita.

Terpisah, Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Purwokerto, Antony Sugiarto turut menyambut baik kerjasama ini dan berharap dapat memberikan kemudahan bagi peserta BPJS Ketenagakerjaan khususnya dalam berinvestasi

“Ini merupakan salah satu terobosan yang dilakukan BPJS Ketenagakerjaan dalam meningkatkan layanan tambahan bagi peserta Bpjamsostek,”katanya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: