Jenis Bantuan Makanan Stunting yang Tepat, Jangan Sampai Salah!

Jenis Bantuan Makanan Stunting yang Tepat, Jangan Sampai Salah!

Jenis Bantuan Makanan yang Tepat Untuk Stunting-Astronauts-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Saat ini sedang ramai di media sosial mengenai jenis bantuan makanan stunting yang tidak tepat di Depok karena hanya berisi tahu dan sawi.

Stunting, sebuah isu serius dalam kesehatan anak, merujuk pada kondisi gagal pertumbuhan yang terjadi pada anak-anak, biasanya akibat kekurangan gizi kronis. 

Fenomena ini mempengaruhi pertumbuhan fisik dan perkembangan otak anak secara negatif, membawa dampak jangka panjang pada kesehatan dan kesejahteraan anak. 

Lantas, apa saja jenis bantuan makanan Stunting yang tepat? berikut informasinya telah Radarmas rangkum dari berbagai sumber;

BACA JUGA:Penanganan Stunting di Banyumas Digelontor Rp 134 Miliar

BACA JUGA:Percepatan Penurunan Stunting di Cilacap Terus Dilakukan

Jenis Bantuan Makanan Stunting yang Tepat

Stunting terjadi ketika anak mengalami keterlambatan pertumbuhan fisik yang diukur dari tinggi badan mereka yang tidak sesuai dengan usia. Berikut jenis bantuan makanan stunting yang tepat.

Protein memiliki peran penting dalam pertumbuhan dan perkembangan anak-anak. Makanan tinggi protein, seperti daging, ikan, telur, dan produk susu, merupakan komponen utama dalam bantuan makanan untuk stunting. 

Protein esensial dalam membangun jaringan tubuh dan mendukung pertumbuhan yang optimal.

BACA JUGA:Entaskan Stunting, 960 Anak Terima Daging dan Telur Ayam

BACA JUGA:Kasus Stunting, Kabupaten Banyumas Berada di Urutan 11 di Jawa Tengah

  • Makanan Kaya Zat Besi

Kekurangan zat besi dapat menjadi penyebab stunting. Makanan yang kaya zat besi, seperti daging merah, hati, kacang-kacangan, dan sayuran berdaun hijau, harus menjadi bagian penting dari bantuan makanan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: