Resep dan Tips Mudah Membuat Kimchi yang Sesuai Rasa Otentik Korea

Resep dan Tips Mudah Membuat Kimchi yang Sesuai Rasa Otentik Korea

Resep membuat kimchi yang sesuai cita rasa Korea.-Fahma Ardiana-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Kimchi merupakan salah satu makanan Korea yang umum dikenal oleh masyarakat Indonesia, terutama bagi mereka yang menyukai drama Korea. Kamu mungkin akan menyukainya ketika melihat Oppa atau Eonni di drama Korea menyantap makanan berbeda dengan Kimchi sebagai lauknya. 

Rasa dari produk ini langsung membuat kamu ingin mencobanya. Kimchi mudah diakses di Indonesia. Banyak toko atau retail online yang menjual kimchi buatan sendiri atau langsung dari berbagai pasar. 

Lalu bagaimana cara membuat kimchi dengan benar? Berikut beberapa resep dan tips mudah membuat kimchi yang sesuai rasa otentik Korea :

BACA JUGA:Makanan Korea yang Sering Nongol di Drakor, Bikin Ngiler!

BACA JUGA:3 Resep Spaghetti Simple yang Kaya Nutrisi

Bahan-bahan untuk membuat kimchi

- 1 kg sawi putih yang sudah dicuci bersih (setelah itu tiriskan dan potong menjadi dua bagian)

- 1/4 kg bubuk gochugaru atau bubuk cabai korea (bisa di-mix antara yang kasar dan yang telah digiling halus sesuai selera)

- 1/4 pasta cabai korea atau gochujang

- 5 sdm kecap ikan korea

- 5 sdm makan tepung beras ketan

- 300 gr garam kasar korea

- 1/4 kg gula pasir

BACA JUGA:Resep Ayam Goreng Korea yang Pedas dan Renyahnya Bikin Nagih

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: