Inilah 5 Spesifikasi iPhone XR yang Membuatnya Tetap Kompetitif di Tahun 2023

Inilah 5 Spesifikasi iPhone XR yang Membuatnya Tetap Kompetitif di Tahun 2023

Lirik Lagu I Know Places Taylor Swift -Apple Support -

BACA JUGA:Rekomendasi iPhone Harga Terjangkau

BACA JUGA:Ini Alasan Harga iPhone Lebih Mahal Daripada Android, Banyak Kelebihannya!

Dilengkapi dengan fitur-fitur seperti phase detection autofocus (PDAF), OIS (optical image stabilization), dan Quad-LED dual-tone flash, kamera belakangnya dapat menghasilkan video dengan resolusi 4K 60 fps. Kamera depannya, dengan resolusi 7 MP dan bukaan f/2.2, juga mampu merekam video hingga 1080p pada 60 fps, serta mendukung Face ID untuk pemindaian wajah.

4. Layar dan Audio

Meskipun layar iPhone XR belum menggunakan panel OLED dan memiliki resolusi mendekati HD+ (828 x 1792) dengan kepadatan piksel 326 ppi, layarnya yang berukuran 6,1 inci berjenis Liquid Retina IPS LCD masih mampu memberikan kualitas tampilan yang memuaskan. 

Hasil pengujian menunjukkan bahwa detail dan reproduksi warna layar ini masih memuaskan. Tingkat kecerahan puncak layarnya mencapai 589 nit, sehingga kualitas tampilan tetap bagus bahkan dalam kondisi cahaya terang di luar ruangan. Inilah spesifikasi iPhone XR yang membuatnya masih kayak digunakan di tahun 2023

5. Jaminan Update

Salah satu spesifikasi iPhone XR adalah jaminan pembaruan sistem operasi yang panjang. Dalam hal ini, iPhone XR masih mendapatkan dukungan pembaruan hingga beberapa tahun ke depan. 

Bahkan pada tahun 2023, iPhone XR masih dapat diperbarui hingga iOS 16.3. Ini adalah bukti nyata bahwa iPhone XR akan terus mendapatkan fitur-fitur dan perbaikan sistem, menjadikannya pilihan yang berkelanjutan dan berharga untuk jangka panjang. Di sisi lain, banyak ponsel Android terbaru hanya mendapatkan dua pembaruan sistem operasi sejak dirilis, bahkan jika mereka adalah ponsel flagship.

Nah, itulah 5 spesifikasi iPhone XR yang bisa menjadi pertimbangan Anda ketika ingin membeli hp ini. Dengan demikian, iPhone XR tetap menjadi pilihan yang menarik dan layak untuk digunakan pada tahun 2023, berkat kombinasi desain yang tak ketinggalan zaman, kualitas layar yang memuaskan, kinerja yang tangguh, kamera yang kompeten, dan jaminan pembaruan sistem yang panjang. (amp/*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: