Ini Dia Wisata Kuliner Khas Semarang yang Tidak Boleh Dilewatkan Jika Berkunjung Ke sana!

Ini Dia Wisata Kuliner Khas Semarang yang Tidak Boleh Dilewatkan Jika Berkunjung Ke sana!

Semarang menjadi salah satu kota yang memiliki berbagai macam kuliner khas nya yang menarik untuk dicoba-Indah Citra-

2. Soto Bangkong

Rekomendasi kuliner yang kedua adalah Soto Bangkong, yang namanya diambil dari lokasi di mana soto tersebut ada. Lokasinya terletak di Jalan Bangkong, yang saat ini telah berubah namanya menjadi Jalan Brigjen Katamso.

Kuah yang dimiliki Soto Bangkong berwarna cokelat, dan memiliki isian seperti ayam, bihun, serta sayuran seperti tomat dan tauge.

BACA JUGA:Jejak Sejarah Nasi Krawu, Kuliner Khas Surabaya

BACA JUGA:Segarnya Soto Krandegan, Kuliner Istimewa Banjarnegara!

Tidak hanya itu, Soto Bangkong menyediakan berbagai menu lauk tambahan yang bisa dimakan bersamaan dengan soto seperti ayam goreng, aneka sate, dan kerupuk.

3. Gulai Kambing Bustaman Pak Sabar

Rekomendasi yang selanjutnya ini adalah Gulai Kambing Bustaman Pak Sabar yang terletak di belakang Gereja Blenduk Kota Lama.

Memiliki jam operasional yang buka pada pukul 08.00-15.00. Warung makan ini ramai didatangi oleh banyak pembeli. Karena daging kambing yang dimiliki warung dikenal memiliki tekstur yang lembut, empuk, dan tidak amis sama sekali.

BACA JUGA:Dawet Ayu, Kuliner Banjarnegara yang Bikin Seger!

BACA JUGA:Sejarah Kuliner Tahu Tek , Kuliner Khas Lezat dari Jawa Timur

Pada pembuatan gulai kambing pada warung makan ini tidak menggunakan santan instant, melainkan menggunakan kelapa yang masih diproses secara manual dengan diparut, digoreng, dan ditubuk halus. Kemudian nantinya akan dicampur dengan rempah-rempah seperti cengkeh dan kayu manis.

4. Nasi Ayam Bu Sami

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: