23 Warga Purbalingga Dibantu Rumah Tahan Gempa

23 Warga Purbalingga Dibantu Rumah Tahan Gempa

Petugas pemasang rumah ruspin saat demo pemasangan panel rumah, Rabu 18 Oktober 2023 kemarin di Bukateja.-DINKOMINFO UNTUK RADARMAS-

BACA JUGA:Pembangunan Embung Klapagading Kulon, Banyumas, Butuh Tambahan Tanah Desa

Hamam menambahkan, pembangunan Ruspin tersebut dengan sistem swakelola yang pengerjaannya melibatkan masyarakat. Salah satu penerima manfaat, Wihdatul Ummah, warga Desa Karangcengis RT 3 RW 7, merasa terbantu mendapatkan bantuan tersebut.

"Kemarin petugas dari Dinas sudah melaksanakan demo pemasangan panel dan kelengkapan lainnya," katanya. (amr)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: