10 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Cilacap yang wajib kamu bawa pulang

10 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Cilacap yang wajib kamu bawa pulang

Oleh-Oleh Khas Cilacap-Lanting @Cilacap.org-

3. Rempeyek Yutuk

Rempeyek yutuk yang terbuat dari olahan hewan laut seperti kepiting dan mirip udang, atau biasa yang disebut undur-undur laut.Meski hewan ini berwarna hitam, tapi dia akan berubah warna menjadi merah seperti kepiting saat dimasak.

Selain itu juga rempeyek tentu memiliki rasa yang gurih dan lezat kalau ngemil rempeyek yang satu ini pasti kamu jadi ketagihan.

4. Sale Pisang

Makanan khas ini berasal dari olahan buah pisang yang diiris tipis kemudian dijemur, hal ini agar menghilangkan kadar air pisang dan membuat cita rasa dan aroma yang khas pada makanan ini.

Kemudian di goreng menggunakan tepung, harga Sale pisang ini mulai dari 15.000 per bungkusnya, Karena panjanganya proses pengolahan sale pisang, membuat camilan yang satu ini tahan lama.

BACA JUGA:Jelang Pemilu 2024, OJK Purwokerto Pantau Indikasi Pencucian Uang

5. Keripik Sukun

Keripik sukun memiliki bentuk yang sangat tipis, sehingga terasa sangat renyah. Rasanya empuk renyah, dan juga gurih, karena sebelum digoreng buah sukun ini terlebih dahulu di rebus. Camilan ini bisa kamu dapatkan di berbagai toko oleh-oleh di Cilacap dengan harga berkisar mulai dari Rp15.000 saja.

6. Keripik Singkong

Keripik Singkong ini dibandrol dengan harga 20.000 per kemasan. Rasanya gurih dan pedas dengan tekstur yang renyah, dan sudah menjadi wajib yang digemari berbagai kalangan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: