Membahas Fakta Menarik Serial Live Action One Piece Yang Saat Ini Sedang Trending

Membahas Fakta Menarik Serial Live Action One Piece Yang Saat Ini Sedang Trending

Serial Live Action One Piece dari Komik karangan Eiichiro Oda-Indah Citra-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Bagi kalian yang menyukai komik atau pecinta anime pasti sudah tidak asing lagi dengan One Piece.

Sangat menggembirakan saat mendapat kabar tentang serial One Piece yang berasal dari komik ini dijadikan serial live actionnya.

Sejak tayangnya di netflix pada 31 Agustus 2023, serial live action One Piece ini telah menyita perhatian banyak orang dan menjadikannya trending di banyak platform.

Serial live action One Piece ini pun memiliki 8 episode dan telah menjadi salah satu serial manga terbaik yang telah di adaptasi menjadi live action.

BACA JUGA:Internet Membantu Ekspansi Komik Lokal dan Promosi Budaya Nusantara

BACA JUGA:Babad Banyumas Era Kekinian Disajikan Dalam Bentuk Komik, Kado Hari Jadi ke 451 Kabupaten Banyumas

Fakta Menarik One Piece

One Piece sendiri telah populer pada tahun 1997 yang bermula muncul dari komik karangan Eiichiro Oda.

Dan tanpa berlama-lama lagi mari kita bahas fakta menarik dari serial One Piece :

1.Kerterlibatan Langsung Eiichiro Oda 

Sebagai sang pencipta komiknya, Eiichiro Oda pun turun langsung dalam segala proses serial ini. Mulai dari casting dan pemilihan para pemainnya serta masih banyak hal lainnya yang bertujuan untuk secara maksimal menampilkan live action One Piece tersebut.

BACA JUGA:Spoiler One Piece Admiral Ryokugyu Siap Kepung Wanokuni

BACA JUGA:Rekomendasi Anime Winter Tahun 2022

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: