Beberapa Tanda Toxic Productivity Berikut Ini yang Mungkin Kamu Miliki
Work-Pixabay-
BACA JUGA:Banyumas Kenthongan Night Parade 2023 Diwarnai Salam Perpisahan Bupati dan Wakil Bupati
2. Merasa Bersalah Kalau Istirahat
Mungkin terdengar aneh, tapi ada, loh, orang yang kalau mengambil jatah istirahat malah merasa bersalah.
Padahal nggak masalah, karena istirahat juga hak kita. Bekerja boleh, akan tetapi tubuhmu juga butuh istirahat.
Nggak perlu keluar dari lingkungan kantor, kok. Kamu bisa take a break beberapa saat dengan merebahkan badanmu ke sandaran kursi sambil scroll TikTok, atau juga sekedar olahraga kecil untuk mengusir rasa kantuk.
Bisa juga, kok, video call sebentar dengan orang tercinta.
BACA JUGA:Healing ke Pantai Lampon, Surga yang Tersembunyi di Kebumen
BACA JUGA:Lebih Dekat dengan Pratama Arhan, Pemain Timnas Indonesia U23 yang Jadi Idola Kaum Hawa
3. Makan Siang Sambil Buka Laptop Untuk Next Meeting
Iya, sih, makan siang. Tapi, nggak sama buka laptop juga, kan?
Mungkin kalau buka laptopnya sambil nonton Nex Charlos, nggak masalah, ya. Tapi, gimana jadinya, ya, kalau makan siang sambil buka latop, menyiapkan bahan untuk next meeting pula.
Kejar target, sih, boleh-boleh saja, tapi kamu pun harus tahu boundaries-mu.
Ada baiknya kamu mempersiapkan dulu bahan next meeting-nya di malam hari. Kecuali meeting dadakan, bisa jadi lain lagi.
BACA JUGA:Kereta Cepat Jakarta-Bandung: Wujud Kemajuan Transportasi Indonesia
BACA JUGA:Beberapa Fakta Menarik Tentang Sate, Salah Satunya Perintah Pertama Presiden Indonesia Soekarno!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: