Molor, DPUPR Purbalingga Kembali Perpanjang Masa Pengerjaan MPP, Ada Apa?

Molor, DPUPR  Purbalingga Kembali Perpanjang Masa Pengerjaan MPP, Ada Apa?

Proyek pembangunan MPP di eks Gedung Korpri kembali diberikan masa perpanjangan pekerjaan.-ADITYA/RADARMAS-

Pihaknya berharap, dengan perpanjangan pengerjaan kedua, proses pembangunan MPP bisa selesai 100 persen.

BACA JUGA:Begini Progres Penanganan Jembatan Margasana Jatilawang Akses Yogyakarta - Bandung Yang Amblas

Serta bisa secepatnya difungsikan.

Pembangunan MPP merupakan salah satu proyek fisik yang menjadi sorotan.

Sebab, program pembangunan diketahui sempat sangat lambat.

BACA JUGA:Astaga, Tembok Kelas Jebol Diterjang Longsor, Sebagian Siswa Ikuti ANBK Daring

Bahkan, proyek ini sempat memasuki masa kritis dan terancam putus kontrak. (tya)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: