Penyebab Motor Matic Sering Mogok yang Harus Dipahami

Penyebab Motor Matic Sering Mogok yang Harus Dipahami

Mengenai beberapa hal yang menyebabkan sepeda motor matic sering mogok yang harus Anda pahami agar tidak panik saat mengalaminya.-Fahma Ardiana-

Periksa juga sistem pengisian daya sepeda motor matic seperti alternator dan pengatur tegangan berfungsi dengan baik.

7. Overheat

Overheat terjadi bila temperatur mesin sepeda motor matic naik melebihi batas aman. Jika kondisi ini terus berlanjut, bisa saja berbagai bagian mesin mengalami kerusakan.

Solusi untuk masalah ini adalah dengan memeriksa level cairan pendingin dan kipas radiator. Kemudian tinggal melakukan perawatan rutin dengan membersihkan dan mengganti komponen yang ada pada sepeda motor matic Anda.

Itulah mengenai beberapa hal yang menyebabkan sepeda motor matic sering mogok yang harus Anda pahami agar tidak panik saat mengalaminya. (fah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: