Bisa Angkut Daya hingga 200 KG, Begini Spesifikasi Motor Listrik Tangkas E6 Box yang Menarik

Bisa Angkut Daya hingga 200 KG, Begini Spesifikasi Motor Listrik Tangkas E6 Box yang Menarik

Spesifikasi motor listrik Tangkas E6 Box.-Tangkas Motor Depok Dua-

Baterai SLA juga dibanderol dengan harga yang lebih terjangkau dibandingkan jenis baterai lainnya.

Dengan harganya yang murah, penggunaan baterai SLA dapat menekan biaya produksi. 

BACA JUGA:Apakah Semua Motor Bisa Dikonversikan ke Motor Listrik? Ini Jawabannya!

BACA JUGA:Tips Memilih Kit Konversi Motor Listrik yang Tepat

Kapasitas baterai pada motor listrik Tangkas E6 Box menjadikan kendaraan ini dapat melaju dengan kecepatan maksimum 45 km/jam.

Motor listrik ini juga mampu menjelajah dengan jarak maksimal mencapai 100 km. 

Bobot kendaraan motor listrik Tangkas E6 Box adalah 59.2 kg. Dengan berat tersebut, motor listrik ini mampu mengangkut daya hingga 200 kg.

Kemampuan daya angkut tersebut menjadikan Tangkas E6 Box memiliki performa yang tangguh.

BACA JUGA:Tips Modifikasi Motor Listrik Agar Akselerasi Lebih Halus dan Nyaman

BACA JUGA:Bisakah Semua Motor Listrik Diupgrade Spesifikasi? Ini Jawabannya!

Dalam upaya mengendalikan kecepatan, motor listrik Tangkas E6 Box menggunakan rem cakram untuk rem depan dan rem tromol untuk rem belakang.

Kedua sistem pengereman tersebut dapat menghasilkan pengendalian yang cepat dan akurat.

Jenis ban yang digunakan adalah tubeless dengan ukuran 3.0 x 10 inchi untuk ban depan dan belakang.

Hadirnya motor listrik Tangkas E6 Box telah dilengkapi dengan berbagai fitur, seperti speedometer digital, remote alarm, USB port, dan box tambahan di bagian belakang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: